Home Kongres Masyarakat Adat Nusantara IV

Tag: Kongres Masyarakat Adat Nusantara IV

Post
Bahan Baku Kerajianan Tradisional Bersaing dengan Pertambangan dan Sawit

Bahan Baku Kerajianan Tradisional Bersaing dengan Pertambangan dan Sawit

Selain Marie Elka Pangestu berbicara soal Ekonomi Kreatif di KMAN IV Tobelo, ada  Margaretha Seting Beraan dari Borneo Chic yang memaparkan tentang  kerajinan tradisional dan produk lokal non kayu di Kalimantan yang bersaing dalam pengadaan bahan bakunya dengan pertambangan dan perkebunan sawit. Borneo Chic, artinya Kalimantan Cantik.  Borneo Chic bermitra dengan Fatma dari Dayak Benua. ...

Post
Ekonomi Kreatif Berbasis Budaya

Ekonomi Kreatif Berbasis Budaya

Pada Kongres Masyarakat Adat Nusantara IV (KMAN IV) di Tobelo, Maluku Utara yang berlangsung pada bulan April 2012 lalu, ada 20-an sarasehan dilaksanakan di berbagai tempat di Tobelo; salah satunya adalah Mitos-Mitos Nusantara dan Ekonomi Kreatif Berbasis Budaya.  Para pembicara yang hadir dalam sarasehan ini adalah:  Mari E. Pangestu (Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif), Nano...