Home Indonesia

Category: Indonesia

Post
Dukungan Kecil Untuk Sekolah Alam Manusak Kupang

Dukungan Kecil Untuk Sekolah Alam Manusak Kupang

Edukasi cuci tangan kepada peserta didik Sekolah Alam Manusak dan sekitarnya di  Kampung Manusak, Kecamatan Kupang Timur, Kabupaten Kupang. (Yayasan RSBI) Cerita oleh Nurul Hidayah* Sejak Jum’at, 20 Maret 2020, Yahya Ado terlihat gamang, pendiri Sekolah Alam Manusak di Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT) itu begitu mengkhawatirkan situasi dan dampak merebaknya pandemi COVID-19 di wilayahnya.  Di NTT, sampai...

Post
Edukasi di Tengah Pasar, Upaya Memutus Penyebaran COVID-19

Edukasi di Tengah Pasar, Upaya Memutus Penyebaran COVID-19

Narto Hayon saat membagikan hand sanitizer  kepada pedagang Pasar Alok di Kelurahan Madawat, Kecamatan Alok. (PAPHA) Cerita oleh Anggit Saranta* Siang itu, warna langit di Maumere, ibukota Kabupaten Sikka sedang cerah sebagaimana biasa pada triwulan pertama tiap tahunnya. Suasana yang sama dengan kehidupan sosial-ekonomi warganya. Berusaha tetap berdenyut meski bayang-bayang dampak COVID-19 semakin nyata didepan...

Post
Across the “Conservation District” of Tambrauw

Across the “Conservation District” of Tambrauw

Landscape of Tambrauw. On Februari 2020 small team from Samdhana with John Reid across to Aypokiar, Tambrauw, West Papua. (SAMDHANA/Sandika) Story by John Reid | Senior Economist and Partnership Lead NIA TERO Februari 29, 2020 I had the good fortune to spend the last week in the company of a team from Samdhana Institute traveling...

Post
Lokakarya ke-4 Basis Data Spasial Peta-Peta Partisipatif Masyarakat Hukum Adat di Papua Barat

Lokakarya ke-4 Basis Data Spasial Peta-Peta Partisipatif Masyarakat Hukum Adat di Papua Barat

Kegiatan fasilitasi Lokakarya IV Basis Data Spasial Peta-Peta Partispatif Wilayah Adat di Papua Barat, 15-16 Januari di Manokwari. (SAMDHANA/Yunus) Mengisi parcel yang masih ‘Bolong’ dalam membangun basis Data Spasial Peta-Peta Partisipatif Masyarakat Hukum Adat di Provinsi Papua Barat. Cerita oleh Yunus Yumte “Sampai akhir Tahun 2019 telah terkompilasi 69 peta partisipatif milik masyarakat yang dikontirbusi...

Post
Hutan Adat Pikul Pengajid, Satu dari Sembilan Kelompok Hutan Sosial Pilihan Tempo 2019

Hutan Adat Pikul Pengajid, Satu dari Sembilan Kelompok Hutan Sosial Pilihan Tempo 2019

Domianus Nadu, tokoh masyarakat Hutan Adat Pikul Pengajid saat berbagi cerita mengelola hutan adatnya di PeSoNa, Jakarta, 27 November 2019. (SAMDHANA/Anggit) Satu tahun sejak ditetapkannya kawasan hutan Pikul Pengajid sebagai Hutan Adat oleh Pemerintah Republik Indonesia, melalui Surat keputusan (SK) Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan, 20 September 2018. Masyarakat Adat yang menjaganya, yaitu Suku Dayak...

Post
Keragaman Jambore Nusantara di Jantung Leuser

Keragaman Jambore Nusantara di Jantung Leuser

Sebagian peserta Jambore Nusantara berfoto bersama sebelum mengikuti prosesi pembukaan. Jambore dilaksanakan di Ketambe, Aceh Tenggara. (SAMDHANA/Anggit) Oleh Anggit Saranta Dibuka dengan prosesi adat Peuseujuk, pelaksanaan Jambore Nusantara di Desa Ketambe Kecamatan Ketambe, Kabupaten Aceh Tenggara, resmi berlangsung pada hari Selasa 23 Juli 2019. Prosesi yang dipimpin oleh Empat perempuan tokoh pemangku adat itu dimaksudkan...

Post
Jambore Nusantara Digelar di Ketambe Aceh Tenggara

Jambore Nusantara Digelar di Ketambe Aceh Tenggara

Salah satu sudut Desa Ketambe di sekitar Taman Nasional Gunung Leuser, Kabupaten Aceh Tenggara. (SAMDHANA/Sandika) Sebanyak 31 pemimpin perempuan, pemuda masyarakat adat, dan komunitas lokal dari 11 wilayah di Indonesia akan mengikuti Jambore Nusantara di Desa Ketambe, Kabupaten Aceh Tenggara, Provinsi Aceh 23-26 Juli 2019. Mereka akan bergabung dengan peserta dan panitia lokal dari Ketambe,...

Post
Kunjungan Lapang Support Mission DGM-I di Sumbawa

Kunjungan Lapang Support Mission DGM-I di Sumbawa

Support Mission WB tiba di Desa Lawin dan disambut upacara adat kalungan kain sebagai tanda penerimaan masyarakat adat. (SAMDHANA/Andhika) Oleh Patti Setia Rahayu Support Mission WB untuk DGM-I ketiga telah berlangsung di Sumbawa, 7 hingga 11 Januari 2019. Agenda yang bertujuan untuk mengetahui potensi keberlanjutan manfaat dari proyek DGM-I, agar dapat terus dirasakan oleh masyarakat...